Saturday, January 9, 2010

ABOUT ME

Saya termasuk orang yang jarang memperkenalkan diri alies sok misterius, jadi buat yang baca ini, kalian termasuk orang yang beruntung karna bisa mengenal saya lebih dekat (hehehehe...)

Nama lengkap saya adalah Muhammad Syaroni. Nama panggilan sehari-hari saya adalah "RONI". Panggilan sayang "Oni". Jadi kalau kalian sayang sama saya boleh juga memanggil saya Oni -_-.

Saya lahir tgl 27 Januari 1898 di kota MALANG (tp besar di Jakarta), jadi umur saya sekarang sudah 22 tahun (sedang di puncak kegantengan  -_-).


saya adalah orang biasa dari keluarga yg biasa pula. Ayah saya adalah seorang dosen ekonomi dan ibu saya adalah seorang guru SMP. Saya adalah anak k-3 dari 5 bersaudara (cowok tulen semua). Kalau di cerita PANDAWA, berarti saya adalah sang ARJUNA


BIODATA PRIBADI SAYA :

  TEMPAT TANGGAL LAHIR  :  MALANG, 27 JANUARI 1989
  RIWAYAT PENDIDIKAN      :
  - SDN 02 MEKARSARI 1996-1998
  - SDN 05 PAGI CIJANTUNG 1999-2001 (unggulan se-Kecamatan)
  - SMPN 103 JAKARTA TIMUR 2002-2004 (Standar Nasional loh, Unggulan se-Jakarta)
  - SMAN 39 JAKARTA TIMUR 2005-2007 (Unggulan juga, se-Jakarta Timur)
  - Bimbingan Belajar Nurul Fikri 2007-2008 (bner2 dpt ilmu yg berharga dsana) 
  - UNJ-SASTRA INGGRIS 2008 (ikut OSPEK n kuliah beberapa hari doang)
  - STAN-PAJAK 2008-SEKARANG (insya Allah 2011 saya LULUS dari STAN ^^)

semasa di bangku sekolahan, slalu mendapat peringkat dan sering kali mengikuti lomba baik akademik maupun nonakademik, dan juga aktif di organisasi dan beberapa kali dipercaya untuk menjadi ketua organisasi.

selebihnya kehidupan saya biasa aja seperti orang2 ganteng pd umumnya -_-....

moto hidup saya adalah :
- kehidupan adalah proses pembelajaran, kegagalan akan membuat kita semakin kuat.. so, jangan takut dengan kegagalan.
saya bis ngomong begini karna saya juga pernah dan beberapa kali mengalami kegagalan dalam hidup. dianggap sbg orang gagal, dll. Tapi saya slalu bisa membalikannya dan memanfaatkan kegagalan yang saya dapatkan agar tidak jatuh ke lubang yg sama.

ingatlah, roda slalu berputar, jika kita sekarang sedang berada di bawah (seperti saya), jgn lah menyerah. putarlah roda tersebut hingga kita bisa berada di atas !!! .......... 

(hmmm.... w emg bijak -_-)

Related Post:

0 komentar: